Wakhinuddin’s Weblog


UTS EVALUASI PENGAJARAN JAN-JUN 2014
April 7, 2014, 6:48 am
Filed under: EVALUASI KURIKULUM, TES, UJIAN

JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF
FT UNP

UTS : JANUARI – JUNI 2014
MATA KULIAH : Evaluasi Pengajaran
DOSEN : WAKHINUDDIN S
SIFAT : 1. PILIH 7 (tujuh) DARI 10 SOAL DI BAWAH INI
2. Kumpul pukul 16.00 Wib (07/03/2014), di Locker
Wakhinuddin
3. DILARANG MENCONTEK.

SOAL:

1. Uraikan fungsi evaluasi (dalam format tabel) !
2. Sebutkan pengertian Evaluasi !
3. Sebutkan pengertain Ujian (testing) !
4. Jelaskan perbedaan penilaian Unjuk Kerja dan Penilaian Produk
5. Buat 2 soal PG yang berbasis pada tingkat berpikir Pemahaman (understand) !
6. Buat 2 soal Uraian yang berbasis pada tingkat berpikir Aplikasi (aplication) !
7. Bandingkan kelemahan dan keistimewaan antara soal ragam objektif (PG) dengan soal ragam uraian (dalam bentuk tabel)!
8. Jelaskan apa fungsi Indikator (pada Silabus) pada saat saudara membuat soal suatu mata ajar di sekolah !
9. Uraikan prosedur pembuatan soal pilihan ganda (PG)!





Analisis SK/KD
Desember 18, 2012, 6:43 am
Filed under: EVALUASI KURIKULUM, Pendidikan Kejuruan

FORMAT ANALISIS SK/KD

WAKHINUDDIN S

BIMTEK SMK RSBI

——————————————————————————————————————–

ANALISIS SK – KD

 

NAMA SEKOLAH                                 :  SMK ………………..

PROGRAM STUDI KEAHLIAN               :  …………………………….

KOMPETENSI KEAHLIAN                     :  …………………………..

MATA PELAJARAN                              :  …………………………

KELAS/SEMESTER                             :  …………..

ALOKASI WAKTU                                :  …………………….

 

Standar Kompetensi

 Kompetensi Dasar

Tingkatan Ranah KD

Indikator

Tingkatan Ranah IPK

Materi Pokok

Ruang Lingkup

Alokasi Waktu

1

2

3

4

 

 

 

C 1 s/d 6.

 

  • § Me……………..

C …….

C …….

P  …….

 

 

 

  v

5

 

 

Cognitif 3……

       P2 …..

 

  • § Meng…………..
 

C …….

Psikomotor…..

P……..

 

     

v

15

 

 

 

Kota……,…. ……………………..  201…

Dibuat Oleh

 ( Sophi Siti Fadila)

NIP. ……………………………

Ruang Lingkup (CONTOH):

  1. Motor Otomotif
  2. Sistem Pemindahan Tenaga
  3. Chasis  dan Suspensi
  4. Listrik Otomotif

 

 

 

 

 

 

 

 

 



Undang-undang Tentang Evaluasi (Pendidikan)

Undang-undang Republik Indonesia nomor 20 tahun 2003, pada bab XVI pasal 57 sampai dengan 59 tentang Evaluasi menyatakan bahwa dalam rangka pengendalian mutu pendidikan secara nasional dilakukan evaluasi sebagai bentuk akuntabilitas penyelenggara pendidikan kepada piha-pihak yang berkepentingan. Lebih lanjut dinyataka bahwa evaluasi dilakukan oleh lembaga yang mandiri secara berkala, menyeluruh, transparan, dan sistematik untuk menilai pencapaian standar nasional pendidikan dan proses pemantauan evaluasi tersebut harus dilakukan secara berkesinambungan.



ELEMEN PENILAIAN STANDARD 5 PADA D3 OLEH BANPT

ELEMEN PENILAIAN KURIKULUM D3 OLEH BANPT

5.1. Kurikulum: kompetensi dan struktur, deskripsi mata kuliah, silabus dan SAP.
5.2. Pelaksanaan proses pembelajaran: Mekanisme monitoring perkuliahan, Jumlah jam real yang digunakan untuk kegiatan praktikum/ praktek/ PKL, Mutu soal ujian, Peninjauan kurikulum selama 5 tahun terakhir: mekanisme, pihak yang terlibat, hasil peninjauan
5.3. Sistem pembimbingan akademik: banyaknya mahasiswa per dosen PA, pelaksanaan kegiatan, rata-rata pertemuan per semester, efektivitas kegiatan perwalian
5.4. Karya/tugas akhir : bentuk karya/tugas akhir, ketersediaan panduan, rata-rata mahasiswa per dosen pembimbing karya/tugas akhir, rata-rata jumlah pertemuan/ pembimbingan, kualifikasi akademik dosen pembimbing karya/tugas akhir
5.5. Upaya perbaikan sistem pembelajaran yang telah dilakukan selama tiga tahun terakhir.
5.6. Peningkatan suasana akademik: Kebijakan tentang suasana akademik, ketersediaan dan jenis prasarana, sarana dan dana, program dan kegiatan akademik untuk menciptakan suasana akademik, interaksi akademik antara dosen-mahasiswa, serta pengembangan perilaku kecendekiawanan.
5.7. Pembekalan lulusan program studi dengan etika profesi.
5.8. Budaya keselamatan kerja dalam kegiatan praktikum/praktek: ketersediaan pedoman, keefektifan pelaksanaan, dan kelengkapan peralatan.



14 PERTANYAAN KENAPA KURIKULUM DIEVALUASI
April 16, 2010, 8:12 am
Filed under: EVALUASI KURIKULUM

14 PERTANYAAN KENAPA KURIKULUM DIEVALUASI
Wakhinuddin S

1. Apakah kurikulum sejalan dengan misi dan tujuan sekolah?
2. Apakah kurukulum sesuai filosofi kurikulum pendidikan (kejuruan)?
3. Apakah sesuai dengan perkembangan usia anak didik?
4. Apakah bahasa mudah dimengerti?
5. Apakah kurikulum dapat digunakan selama bertahun-tahun, meningkatkan pengetahuan dan informasi yang dipelajari sebelumnya?
6. Apakah memungkinkan ada diferensiasi bagi pelajar yang beragam (uniq)?
7. Apakah kurikulum membutuhkan bahan tambahan lain dalam mejalankannya, jika demikian, apakah sudah tersedia dan terjangkau?
8. Apakah kurikulum mempunyai evaluasi hasil belajar siswa?
9. Apakah guru tersedia dalam menjalankan kurkulum tersebut?
10. Apakah tersedia panduan bagi guru?
10. Apakah ada anggarannya?
11. Apa perlu pengembangan profesional bagi para guru? Jika ada, perlu ada pelatihan?
12. Apakah ada sosialisasi kurkulum?
13. Apakah ada pembelajaran praktek yang merupakan bagian integral dari kurikulum?
14. Apakah aspek afektif bagian integral kurikulum?